Cara Mengecilkan Latency/Ping Saat bermain Game ONLINE

Bookmark and Share
Nah, untuk yang belum tau, trik ini sangat berguna sekali bagi kalian yang ingin bermain game online lancar tanpa lag-lag tapi mempunyai latency yang besar. Jujur saja dulu saya sering sekali bermain cs online/dota gara-gara saya mempunyai lantecy yang besar

Ok, langsung saja..saya tidak akan menjelaskan apa itu latency, bagaimana konsep pengiriman data yang tidak stabil dikarenakan oleh port IP yang sibuk. Kalian bisa cari di google. Ikuti 2 langkah di bawah ini :

1. TcpAckFrequency

- klik tombol windows - start -run
- lalu ketikkan regedit
- cari key HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Services\Tcpip \Parameters\Interfaces\
Nah distu ada folder-folder yang namanya panjang contohnya {7DBA6DCA-FFE8-4002-A28F-4D2B57AE8383}. Sekarang pilih folder yang didalamnya terdapat salah satu key yang digunakan untuk koneksi, terdapat beberapa IP.
- Kemudian klik kanan dan pilih New, lalu klik DWORD value di folder yang tadi berada IPnya beri nama TcpAckFrequency dan valuenya "1"

2. TCPNoDelay

- start -run
- lalu ketikkan regedit
- cari key HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\MSMQ\Parameters
- klik kanan pada bagian kanan. lalu pilih new, kemudian klik DWORD value
- beri nama TCPNoDelay dengan value "1"
- setelah itu reboot pc kamu

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar