Daftar Kosmetik Yang Mengandung Merkuri

Bookmark and Share
Daftar Kosmetik Yang Mengandung Merkuri - Kosmetik atau make up adalah salah satu kebutuhan yang tidak bisa dihindari bagi kaum hawa, maka tidaklah mengherankan jika wanita selalu membawa alat kecantikan atau kosmetiknya didalam tasnya, itu dilakukan semata - mata agar selalu nampak cantik dan mempesona. Namun, apakah sobat semuanya tahu barang-barang tersebut aman dan terpercaya bagi tubuh sobat ? Baru-baru ini Badan Pengawasan Obat dan Makanan atau lazim disebut dengan Badan POM telah merilis daftar beberapa kosmetik hasil pengawasan pada kosmetik di seluruh Indonesia, dan hasilnya pun sangatlH mengejutkan karena telah ditemukan 48 jenis kosmetik yang mengandung bahan dan formula yang membahayakan bagi kesehatan kulit.

Nah sobat Zona Kecantikan Wanita semuanya, bersandar pada pengawasan yang telah dilakukan Badan POM sepanjang tahun 2012 ini, kosmetik tersebut mengandung bahan yang berbahaya, seperti misalnya merkuri atau raksa dan mengandung pewarna yang dilarang. Kosmetik-kosmetik itu sering dipakai sebagai kosmetik untuk memutihkan kulit dengan cepat dan instan. Berbagai jenis kosmetik yang dilarang tersebut sudah ditarik dari pasaran dan dimusnahkan dari peredaran, serta telah diberikan sanksi paling tinggi hukuman penjara selama 2 tahun 1 bulan.

                                  Daftar Kosmetik Yang Mengandung Merkuri

Berikut ini adalah daftar beberapa kosmetik yang dilarang beredar oleh Badan POM :

* Kosmetik Mengandung Merkuri
- DR. Whitening treatment night cream
-  LIE CHE Day Cream
-  LIE CHE Whitening Soap
-  LIEN HUA Night Cream (Bunga Teratai)
-  LIEN HUA Day Cream (Bunga Teratai)
-  Walet Krim (Day Cream Small), Herbal Clinic 'Green Alvina'
-  Walet Krim (Night Cream Small), Herbal Clinic 'Green Alvina'
-  Pemutih Dokter, CV Kiu Kiu Jakarta
-  SP Special UV Whitening
-  Spesial Pearl Cream Super
-  Pemutih Sejuta Bintang
-  Racikan Walet Putih
-  Night Cream SJ SIN JUNG
-  Day Cream SJ UV White SJ SIN JUNG
-  Vitamin Pemutih Kecantikan
-  Klip 80"S Night Cream
-  Klip 80"S Day Cream
-  VAYALA Nightly Cream
-  VAYALA Daily Cream
-  VAYALA Sabun Transparan

* Kosmetik Mengandung Hidrokinon
- SBM-2 Cream
- SB-2 Cream
- SBM-1 Cream
- SB-1 Cream
- SB-3 Cream
- SL-2 Cream

* Kosmetik Mengandung Pewarna Yang Dilarang
- JUST MISS Lip Color Lipstick No.41
- FEVES Color Cream 0.43 Phoenix Red
- FEVES Color Cream 0.43 Phoenix Red (NA)
- FEVES Color Cream 5.36 Golden Cupprum
- POND'S Beauty Care Make Up Lipstick Colorful Eye Shadow Two Way Cake (pink)
- IZOUCA Eye Shadow Two Way Cake with Pearl Nutrient
- TAILAIMEI 3 in 1 Two Way Cake & Eye Shadow no.A3
- TAILAIMEI Eye Shadow & Blusher 3 Two Way Cake no. A12
- TAILAIMEI Make up Kit Eye Shadow & Lipstick 7 Blusher & Two Way Cake no.A81
- TAILAIMEI Make up Kit Compact Powder, Eye Shadow Blusher & Lipstick No. A73
- TAILAIMEI Fashion Make up Kit Eye Shadow Lipstick & Blusher & Two Way Cake no.A92
- TAILAIMEI Make Up Kit Eye Shadow Lipstick No.A64
- TAILAIMEI Make Up Kit Beautiful Color no.A78
- TAILAIMEI 12 Eye Shadow & 4 Blush & 3 Two Way Cake
- TAILAIME Make up Kit Eye Shadow & Blusher & Two Way cake No.A10
- TAILAIMEI Make up Kit Compact Powder Eye Shadow Blusher & Lipstick no.A65
- TAILAIMEI Make up Kit Eye Shadow Blusher Two Way Cake
- TAILAIMEI Make up Kit Eye Shadow Lipstick Blusher & Two Way Cake No.A67
- TAILAIMEI make up Kit Complete Beauty Care Eye Shadow
- TAILAIMEI Lipstick Blusher Two Way Cake No.A88
- TIANNUO Lipstick Paris
- PUND'S Lip Beauty Moisture with Vit. EA18

Itulah berbagai jenis daftar kosmetik yang mengandung merkuri dan telah dilarang peredarannya oleh Badan POM Indonesia. Untuk sobat yang terlanjur telah menggunakan kosmetik tersebut, harap segera membuangnya jauh-jauh agar tidak terkena efek samping di kemudian hari. Dan berhati-hatilah sebelum membeli berbagai merek produk kecantikan. Demikian yang bisa saya sampaikan dan jangan lupa baca juga artikel tentang cara menghilangkan noda hitam di kulit.

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar